Salam Biker !!!
Dengan dilatar belakangi banyaknya jumlah pengendara motor Honda Vario serta tidak adanya wadah komunitas motor Honda Vario di kota Banjar maka dibentuklah BAVAS (BANJAR VARIO ABSOLUTE) oleh beberapa individu yang tinggal di kota Banjar serta cukup berpengalaman di bidang otomotif dan organisasi. BAVAS resmi berdiri pada tanggal 21 Juni 2008, diresmikan di pusat kota (alun-alun). BAVAS adalah wadah berkumpulnya individu yang memiliki kendaraan bermotor roda dua khususnya Honda Vario di kota Banjar serta memiliki hoby dan persepsi yang sama dalam bermotor yaitu sebagai alat untuk transportasi, memperluas pergaulan, saling bersilaturahmi, bertukar pikiran dan menambah wawasan tentang berbagai hal berkaitan dengan dunia otomotif khususnya Honda Vario.
Rekan-rekan member BAVAS bisa dibilang mayoritas adalah pelajar, pekerja .selepas jam kerja atau jam belajar, mereka bisa berkumpul bersama anggota "BAVAS" lainya untuk sekedar berkendara bersama, mengunjungi club otomotif lain, melakukan kegiatan amal, memberi kesan dan contoh yang baik kepada masyarakat pengguna jalan lain untuk selalu tertib berkendara dan selalu menjaga keselamatan selama berkendara. Point terakhir ini dianggap perlu oleh BAVAS sebagai bagian dari anggota masyarakat pengguna jalan lainnya tanpa harus berkesan menggurui ikut berpartisipasi dalam tegak disiplin berlalu lintas. Disamping itu dengan beragamnya latar belakang dan disiplin ilmu yang ada diantara member BAVAS membuat materi pembicaraan di club ini tidak akan pernah habis walaupun pembicaraan keluar dari jalur otomotif yang akhirnya tanpa disadari akan mengarah ke arah perkembangan yang positif dengan bertambahnya wawasan masing-masing member yang ada di club ini.
Jika anda mencari club Vario di kota Banjar, kami selalu bersikap terbuka dan mempersilahkan anda yang ingin bergabung untuk datang ke tempat kopdar kami di Rest Area Banjar Atas, malam Minggu pukul 19.00 WIB.
Keep Up The Spirit Of Brotherhood !!
Patch
Waktu Indonesia Bikers
Syarat Untuk Menjadi Anggota
-> Foto copy SIM
-> Foto copy STNK
-> Foto 3x4 2 Lembar
-> Mengisi formulir kesediaan menjadi anggota (Form bisa diambil di tempat kopdar)
-> Biaya pendaftaran Rp 25.000 (Diserahkan beserta Form)
FASILITAS ORGANISASI
-> Stiker BAVAS resmi
- a.Register "kuning" dlm masa Caang"calon anggota" min kopdar dlm 1 bulan/min 4 kali wajib hadir setiap malam minggu
- b.Register "putih" sdh jd anggota tetap"sdh memenuhi syarat keanggotaan"
-> Kartu Anggota (id card)
-> Emblem (anggota tetap)
-> Pitcrew
PERSYARATAN ANGGOTA TETAP
-> Mengikuti Touring Organisasi
-> 2 kali touring luar propinsi
-> 2 kali touring dalam propinsi
-> Ospek(pengukuhan anggota)
Waktu Kopdar : Sabtu (malam minggu) 20.00-Selesai
Lokai Kopdar : @Rest Area BANJAR ATAS [BA]
CP:
081323939737 (Om)
085223340241 (Toni)
085286812345 (Ayat)
Sekretariat : Jl. Batalyon 323 Dsn.Siluman Rt24/11 NO.71 Purwaraharja Kota Banjar
a/n. Tinton Antoni (Toni)
-> Foto copy STNK
-> Foto 3x4 2 Lembar
-> Mengisi formulir kesediaan menjadi anggota (Form bisa diambil di tempat kopdar)
-> Biaya pendaftaran Rp 25.000 (Diserahkan beserta Form)
FASILITAS ORGANISASI
-> Stiker BAVAS resmi
- a.Register "kuning" dlm masa Caang"calon anggota" min kopdar dlm 1 bulan/min 4 kali wajib hadir setiap malam minggu
- b.Register "putih" sdh jd anggota tetap"sdh memenuhi syarat keanggotaan"
-> Kartu Anggota (id card)
-> Emblem (anggota tetap)
-> Pitcrew
PERSYARATAN ANGGOTA TETAP
-> Mengikuti Touring Organisasi
-> 2 kali touring luar propinsi
-> 2 kali touring dalam propinsi
-> Ospek(pengukuhan anggota)
Waktu Kopdar : Sabtu (malam minggu) 20.00-Selesai
Lokai Kopdar : @Rest Area BANJAR ATAS [BA]
CP:
081323939737 (Om)
085223340241 (Toni)
085286812345 (Ayat)
Sekretariat : Jl. Batalyon 323 Dsn.Siluman Rt24/11 NO.71 Purwaraharja Kota Banjar
a/n. Tinton Antoni (Toni)
Vario Link
Brotherhood Link
Followers
Diberdayakan oleh Blogger.
Minggu, 22 Agustus 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Pengumuman
Agenda Acara :
*
*
*
Anda Pengunjung Ke :
Blog Archive
-
▼
2010
(22)
-
▼
Agustus
(19)
- Scooter Enjoy Jakarta 2010
- Jared Mad "MADDERS" Elephant Ke 13 Lampung
- Tips Jaga Stamina
- Waspada Mesin Tak Mau Hidup
- 30 Kebiasaan Buruk Bikers
- 7 Tips Berkendara Aman Dengan Motor
- Tips Memilih Perlengkapan Touring
- Pedoman Safety Rider
- Jogjavaganza
- Deklarasi PVJB
- BAVAS road to AHM with HVRC Bandung,VRC Sumedang,C...
- Budayakan Safety Riding
- MERAWAT ACCU (AKI)
- Teknologi dan Tips Perawatan Honda Vario
- Tips ‘n Trik Bersihkan CVT Honda Vario
- Pengurus
- Visi Misi
- Latar Belakang
- petarung
-
▼
Agustus
(19)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar